English | Bahasa Indonesia

Daftar Rilis Berita

PNUP Loloskan 14 Tim Mahasiswa Penerima Modal Usaha 2024, Ini Nama-namanya!

12 Jul 2024 - 08:22 · PUBLIC RELATION

Setelah melewati proses penilaian 26 proposal mahasiswa yang dilakukan oleh tim berdasarkan tujuh kriteria yakni biodata pengusul, tugas mulia usaha,…
Baca Selengkapnya

Haerul Mahasiswa PNUP Maju ke Final Pemilihan Mahasiswa Berprestasi Nasional 2024

12 Jul 2024 - 05:38 · PUBLIC RELATION

Seleksi Mahasiswa Berprestasi Nasional 2024 diselenggarakan oleh Balai Pengembangan Talenta Indonesia, Pusat Prestasi Nasional, Kementerian Pendidikan…
Baca Selengkapnya

Konsorsium PTV Sultanbatara Kemas "Delphi Consultation" Dengan & OPD Pemprov Sulbar

11 Jul 2024 - 08:40 · PUBLIC RELATION

Konsorsium perguruan tinggi penyelenggara pendidikan vokasi (PTPPV) Sulawesi Selatan, Barat, Tenggara (Sultanbatara) mengundang Organisasi Perangkat Daerah…
Baca Selengkapnya

Daikin Goes To Campus PNUP: Memperkaya Pengetahuan dan Membuka Peluang Masa Depan

10 Jul 2024 - 08:27 · PUBLIC RELATION

PT Daikin Airconditioning Indonesia, pemimpin global dalam solusi pendingin udara, hari ini menyelenggarakan kuliah tamu di Politeknik Negeri Ujung Pandang…
Baca Selengkapnya

KKN Profesi D4 TRKB: Penerapan Ilmu Kimia untuk Kemajuan Desa Manimbahoi dan Majannang

07 Jul 2024 - 08:19 · PUBLIC RELATION

Program Kuliah Kerja Nyata (KKN) Profesi merupakan bagian dari Proses Belajar Mengajar (PBM) bagi mahasiswa D4 Teknologi Rekayasa Kimia Berkelanjutan…
Baca Selengkapnya

Tim Pengabdian Jurusan Administrasi Niaga PNUP Bantu UMKM N'Cenga Cake Naik Kelas

07 Jul 2024 - 01:49 · PUBLIC RELATION

Dalam rangka membantu pelaku UMKM naik kelas di tengah tantangan ekonomi yang semakin sulit, tim pengabdian Jurusan Administrasi Niaga Politeknik Negeri…
Baca Selengkapnya

Kaji Energi Baru Terbarukan, Mahasiswa Mesin PNUP Undang PTN-PTS Hadiri "Machine Day" : Ini Jadwalnya!

06 Jul 2024 - 03:27 · PUBLIC RELATION

Machine Day adalah sebuah payung kegiatan tahunan Himpunan Mahasiswa Mesin Politeknik Negeri Ujung Pandang (HMM-PNUP) dan juga kelompok keahlian lain…
Baca Selengkapnya

Mahasiswa TRJT PNUP Rancang Sendiri Antena Penerima TV Digital

05 Jul 2024 - 11:05 · PUBLIC RELATION

Luar biasa, kalimat yang pantas disematkan kepada mahasiswa Diploma Empat (D4) Program Studi Teknologi Rekayasa Jaringan Telekomunikasi (TRJT) Jurusan…
Baca Selengkapnya

Politeknik Negeri Ujung Pandang Berpartisipasi dalam JWG ke-13 Indonesia-Perancis di UNESA

05 Jul 2024 - 02:54 · PUBLIC RELATION

Politeknik Negeri Ujung Pandang (PNUP) menjadi salah satu dari 25 politeknik yang berpartisipasi dalam Joint Working Group (JWG) ke-13 Indonesia-Perancis…
Baca Selengkapnya

Berjaya di KMPIN VI Jakarta, Direktur PNUP Ilyas Mansur : Terima Kasih Mahasiswa Informatika, Selanjutnya Kontingen PORS

04 Jul 2024 - 02:12 · PUBLIC RELATION

Membanggakan, kata yang pantas disematkan kepada mahasiswa jurusan teknik informatika dan komputer (JTIK) Politeknik Negeri Ujung Pandang (PNUP) karena…
Baca Selengkapnya

Ketua FDPNI Resmi Buka Pertemuan Ketua JTE Politeknik Negeri se-Indonesia Di Makassar, Ini Harapannya!

03 Jul 2024 - 06:12 · PUBLIC RELATION

Ketua Forum Direktur Politeknik Negeri Indonesia (FDPNI) resmi membuka pertemuan para ketua jurusan teknik elektro (JTE) Politeknik negeri se-Indonesia.…
Baca Selengkapnya

Konsorsium PTPPV Sultanbatara Undang OPD Pemprov Sulsel Brainstorming : Kelola Isu dan Tantangan Potensi Daerah

03 Jul 2024 - 01:34 · PUBLIC RELATION

Konsorsium perguruan tinggi penyelenggara pendidikan vokasi (PTPPV) Sulawesi Selatan, Barat, Tenggara (Sultanbatara) mengundang Organisasi Perangkat Daerah…
Baca Selengkapnya

PNUP & RESD Laksanakan TOT-PLTMH, Wadir I Rusdi Nur : Dukung Program D4 Spesialisasi Energi Terbarukan

02 Jul 2024 - 02:19 · PUBLIC RELATION

Perkembangan energi terbarukan di Indonesia membutuhkan sumber daya manusia yang kompeten dan berdaya saing untuk mencapai target Net Zero Emission pada…
Baca Selengkapnya

Resmikan Gedung Baru JTM-PNUP, Direktur Ilyas Mansur : Setelah ini Jurusan Sipil dan TIK

01 Jul 2024 - 05:31 · PUBLIC RELATION

Gedung baru Jurusan Teknik Mesin (JTM) di kampus 2 PNUP, Mongcongloe Maros telah diresmikan penggunaannya oleh Direktur PNUP pada hari Senin, 1 Juli 2024.…
Baca Selengkapnya

Resmi Perkenalkan Seleksi Proposal PMW 2024, Wadir 3 Adam Rasid : PNUP Siap Kucurkan Modal Usaha Puluhan Juta

30 Jun 2024 - 07:42 · PUBLIC RELATION

Sebanyak 26 kelompok/tim mahasiswa dengan penuh semangat mengikuti kegiatan Launching Seleksi Proposal Calon Penerima Modal Usaha Program Mahasiswa Wirausaha…
Baca Selengkapnya

GIS PNUP Kembali Gelar Sekolah Pasar Modal Nasional Libatkan Civitas Akademika

30 Jun 2024 - 03:01 · PUBLIC RELATION

Galeri Investasi Syariah Politeknik Negeri Ujung Pandang (GIS PNUP) kembali menyelenggarakan Sekolah Pasar Modal Nasional (SPM) dengan tema "Building…
Baca Selengkapnya

Pratikum Rekayasa Proses Produksi 1 (RPP-1): Membangun Jiwa Entrepreneur Mahasiswa Melalui Pengembangan Produk Inovatif

29 Jun 2024 - 00:01 · PUBLIC RELATION

Pratikum Rekayasa Proses Produksi 1 (RPP-1) merupakan mata kuliah yang memberikan kesempatan kepada mahasiswa untuk mengembangkan jiwa entrepreneur mereka…
Baca Selengkapnya

Pelatihan Peningkatan Kapabilitas Penyelarasan SPV dan DUDI Pacu Peserta Kenali Potensi Daerah Sultanbatara

28 Jun 2024 - 07:42 · PUBLIC RELATION

Kegiatan Business Matching 2024 yang digagas direktorat kemitraan dan penyelarasan dunia usaha dan dunia industri (Mitras DUDI) dan diselenggarakan oleh…
Baca Selengkapnya

Business Matching 2024 : Ajang Merekatkan Satuan Pendidikan Vokasi Dengan Industri di Sultanbatara

27 Jun 2024 - 05:43 · PUBLIC RELATION

Business Matching adalah sebuah pertemuan bisnis yang terjadwal antara pelaku bisnis, dengan calon mitra distribusi, calon mitra supplier, calon mitra…
Baca Selengkapnya

Sosialisasi NPWP oleh Kanwil DJP Sulawesi Selatan, Barat dan Tenggara di Politeknik Negeri Ujung Pandang

26 Jun 2024 - 03:19 · PUBLIC RELATION

Kantor Wilayah Direktorat Jenderal Pajak (Kanwil DJP) Sulawesi Selatan, Barat dan Tenggara (Sulselbartra) bekerja sama dengan Jurusan Teknik Sipil Politeknik…
Baca Selengkapnya